• Tentang Kami
  • Solusi Kami
  • Layanan Kami
    • Penerjemahan
      • Penerjemahan Tersumpah
      • Penerjemahan Reguler
      • Penerjemahan Legal
      • Penyuntingan & Pelokalan
    • Jasa Interpreter
      • Juru Bahasa Simultan
      • Juru Bahasa Konsekutif
    • Copywriting
      • Penulisan Copy Situs Web
      • Company Profile
    • Report Writing
      • Laporan Tahunan
      • Laporan Keberlanjutan
    • Layanan ESG
    • Layanan Lain
  • Keunggulan
  • Portofolio Kami
  • Tim Kami
  • Hubungi Kami
  • Karir
  • Blog
  • id_ID
  • en_US
Mengapa Interpreter Tidak Bisa Digantikan AI? Berikut Alasannya!

Mengapa Interpreter Tidak Bisa Digantikan AI? Berikut Alasannya!

oleh Admin | Des 23, 2025 | blog

Perkembangan AI dalam kemampuan bahasa memang makin pesat. Namun, komunikasi manusia bukan hanya soal memindahkan kata dari satu bahasa ke bahasa lain, melainkan juga memahami konteks, emosi, dan situasi yang menyertainya. Di sinilah keterbatasan AI mulai terlihat....
Future-Proof Annual Report: Cara Perusahaan Visioner Menyajikan Datanya

Future-Proof Annual Report: Cara Perusahaan Visioner Menyajikan Datanya

oleh Admin | Des 22, 2025 | blog

Banyak perusahaan merasa tugasnya selesai begitu angka-angka kinerja tersaji lengkap dalam Annual Report. Namun, di mata investor modern, angka hanyalah titik awal. Yang makin menentukan adalah cara angka tersebut dikomunikasikan—apakah mudah dipahami, konsisten, dan...
Bukan Karbon Semata: Peran Sosial dan Tata Kelola dalam Membentuk Kredibilitas Sustainability Report

Bukan Karbon Semata: Peran Sosial dan Tata Kelola dalam Membentuk Kredibilitas Sustainability Report

oleh Admin | Des 22, 2025 | blog

Dalam banyak Sustainability Report, emisi karbon dan isu lingkungan menjadi pusat perhatian. Angka intensitas emisi, target net zero, dan penggunaan energi terbarukan ditampilkan dengan detail dan visual yang rapi. Ini wajar—isu iklim memang menjadi sorotan global....
Beyond Compliance: Ketika Pengukuran Dampak Sosial dalam Laporan Keberlanjutan Menjadi Penentu Kepercayaan ESG

Beyond Compliance: Ketika Pengukuran Dampak Sosial dalam Laporan Keberlanjutan Menjadi Penentu Kepercayaan ESG

oleh Admin | Des 17, 2025 | blog

Ada satu pertanyaan yang terasa makin sering muncul di ruang rapat perusahaan, forum investor, hingga diskusi publik tentang ESG: “Apakah Laporan Keberlanjutan kita benar-benar dipercaya?” Pertanyaan ini tidak muncul karena perusahaan kekurangan program. Justru...
7 Mitos soal Penerjemahan yang Masih Banyak Dipercaya (dan Alasan Bisnis Perlu Lebih Berhati-hati)

7 Mitos soal Penerjemahan yang Masih Banyak Dipercaya (dan Alasan Bisnis Perlu Lebih Berhati-hati)

oleh Admin | Des 5, 2025 | blog

Dalam beberapa tahun terakhir, kebutuhan akan layanan penerjemahan terus meningkat. Laporan Nimdzi 100 tahun 2024 menunjukkan bahwa industri bahasa global mencapai nilai USD 67,9 miliar pada 2023 dan diproyeksikan tumbuh menjadi USD 72,7 miliar pada 2024. Meningkatnya...
Word of the Year 2025: Ketika Satu Kata Bisa Mengungkap Cara Kita Hidup di Dunia Digital

Word of the Year 2025: Ketika Satu Kata Bisa Mengungkap Cara Kita Hidup di Dunia Digital

oleh Admin | Des 4, 2025 | blog

Setiap akhir tahun, selalu ada rasa penasaran: kata apa yang dianggap paling mewakili perjalanan manusia selama 12 bulan terakhir? Tahun 2025 jawabannya cukup mengejutkan. Tiga kamus besar memilih tiga kata berbeda—rage bait dari Oxford, parasocial dari Cambridge, dan...
« Entri Terdahulu
Entri Selanjutnya »

Recent Posts

  • Terjemahan Kontrak & Perjanjian Hukum
  • Kesalahpahaman Umum antara Laporan Tahunan dan Laporan Keuangan
  • Consecutive Interpreting dan Kejelasan dalam Percakapan Penting
  • Menentukan Arah Sustainability Report yang Tepat untuk Bisnis Anda
  • Alasan Laporan Keberlanjutan Menentukan Akses Pendanaan Berkelanjutan

Bahasa Indonesia | English

@ Copyright 2025 Wordsmith Group.